SELAMAT DATANG

Khas buat guru-guru Program Pensiswazahan Guru Besar Kohort 8. Selamat menjadi blogawan



Monday, March 15, 2010

Ilmu Teknologi Pendidikan

Kami di Pendidikan.Network memang sangat mendukung perkembangan teknologi di bidang pendidikan tetapi kami juga wajib untuk monitor perkembangan teknologi dan cara melaksanakan dari sisi keuntungan dan kemajuan mutu pendidikan secara rialistik dan holistik. Apakah retorika mengenai peran dan pentingnya teknologi pendidikan dalam kegiatan belajar / mengajar sesuai dengan kenyataan dan keadaan di Indonesia?
Kalau membaca berita mengenai isu-isu di surat kabar:
Puluhan ribu sekolah dalam keadaan rusak atau ambruk termasuk 70% sekolah di DKI Jakarta, 30.000 Desa Belum Teraliri Listrik, dan 55 juta orang tidak memiliki "akses" terhadap sumber air yang aman (Tiap Hari 5.000 Balita Mati karena Diare) dan Korupsi Terjadi di Semua Level Penyelenggara Pendidikan, dan UN Tidak Ciptakan Proses Belajar Kreatif, dan kita perlu Setop Kurikulum Merugikan Siswa, juga 70% Lulusan SMA Tanpa Keterampilan Cari Kerja, dan Kemampuan Guru Harus Ditingkatkan, dan Ribuan Anak Cacat Usia Sekolah Belum Terlayani, dan Pendidikan Berkualitas Hanya untuk Orang Berduit, dan .........

Jelas, kalau kita ingin membuat program untuk meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia kita harus memastikan bahwa strategi-strategi yang direncanakan menghadapi segala macam hal, dan yang di utamakan adalah kebutuhan dasar untuk mengajar dan situasi yang nyaman dan aman di semua sekolah (termasuk listrik/air).
Dengan rasio: "Sekarang Satu Komputer Untuk 2.000 Siswa" dan "dari jumlah total yang mencapai 200.000 sekolah, sekitar 182.500 sekolah tingkat SD, SMP, dan SMA se-Indonesia belum terakses internet", jelas TIK bukan solusinya sekarang, kan?

Komputer-komputer yang ada di sekolah-sekolah umum belum cukup untuk belajar ilmu Teknologi Informasi Komunikasi (TIK), apa lagi menggunakan TIK untuk belajar.
"Internet Belum Dimanfaatkan Secara Positif Oleh Pelajar"
(Prof. DR. Nurtain)
"PADANG--MI: Pakar pendidikan dari Universitas Negeri Padang (UNP), Prof. DR. Nurtain mengatakan kini banyak pelajar dan mahasiswa yang tidak memanfaatkan kemajuan teknologi informasi dan komunikasi internet untuk hal-hal positif namun lebih cenderung hanya untuk menghabiskan waktu dan hal yang tidak bermanfaat."

Prof. DR. Nurtain - Salut
Semoga kita dapat mulai menggunakan anggaran pendidikan kita untuk hal yang penting, seperti melatih guru-guru di lapangan mengenai caranya menggunakan "Teknologi Yang Tepat Guna"


Sumber: http://teknologipendidikan.com/index.html

7 comments:

  1. Ya, saya sangat setuju apa yang dicakap oleh petikan.

    ReplyDelete
  2. Assalamualaikum,
    Berdasarkan petikan-petikan di atas, saya berpendapat senario dalam penggunaan teknologi dalam pendidikan di Malaysia ada sedikit persamaan dengan yang berlaku di Indonesia. Di Malaysia, Kementerian Pelajaran telah memberikan peruntukan yang mencukupi untuk meningkatkan penggunaan teknologi dalam pendidikan, namun kesedaran semua pihak belum mencapai tahap yang optimum dan memberangsangkan. Guru-guru masih lagi tidak menunjukkan komitmen sepenuhnya terhadap isu ini, walaupun banyak langkah telah diambil oleh kementerian pelajaran untuk meningkatkan penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran di sekolah.

    ReplyDelete
  3. Tuan-tuan Puan-puan yang dirahmati Allah. Saya amat tertarik dengan penggunaan IT dalam dunia pendidikan. Namun apakah guru-guru kita benar-benar jujur dalam menjalankan tanggungjawab mereka secara meluaskan dalam penggunaan ICT di bilik darjah?. Jika mereka benar-benar jujur dan berintegriti, mereka amat berperanan dalam memain watak dalam plot-plot pengajaran yang dilaksanakan di sekolah. Kelas lebih interisting dan menyeronokan. Murid akan datang berlari ke sekolah malah malas nak balik ke rumah. Namun realitinya sekarang, pantang loceng balik berbunyi, menyorak nak pulang? That is a something wrong? So... Jangan lupa guru-guru sekalian, jadikan ICT dalam pendidikan supaya lebih menarik dan wujudkan " Fun In The Class".

    ReplyDelete
  4. assalamualaikum w.b.t,
    Dengan adanya pendedahan melalui kursus berterusan kepada pentadbir sekolah, pengetua dan guru-guru dalam mewujudkan golongan celik komputer akan menunjukkan kesan ketara kepada perkembangan ICT di Malaysia.

    ReplyDelete
  5. Assalamualaikum, Apa kabar semua? Hope success and happy always.Rancak-rancak la sikit aktifkan blog masing-masing. Dan beri komen dalam blog-blog sahabat, Okay; Thank.

    ReplyDelete
  6. Saya setuju dengan pendapat rakan-rakan sekalian. KPM telah menyediakan pelbagai kemudahan dalam bidang ICT di hampir semua sekolah di Malaysia, kini kita harus bertanggungjawab memanfaatkan kemudahan tersebut dan menukar diri kita menjadi celik ICT. Setuju?

    ReplyDelete
  7. Saya memang bersetuju sangat.
    Di samping mengejar dunia ICT ni,kita harus juga merangcang pelbagai strategi supaya semua staf dalam sekolah dapat menggunakan secara optimum kemudahan ICT yang disediakan oleh kerajaan..

    ReplyDelete